Senin, Februari 04, 2013

Gundul, Babon ini Sangat Menyeramkan

Gara - gara gundul, babon ini tampak menyeramkan dan dijauhi kawanan-nya

Karena gundul membuat babon ini menyeramkan  Seekor babon ini dijauhi babon lainnya di Afrika karena memiliki penampilan yang mengerikan, babon ini mengalami kebotakan yang menghabiskan seluruh bulu di tubuhnya. Hal ini membuat hewan ini menjadi penyendiri bahkan saat mencari makanan. 

Akhirnya hewan ini dipungut oleh Gran Ann Warner, pria Inggris dan memberinya rumah baru di Zimbabwe.

Babon ini menjadi menyeramkan, karena alami kebotakan  Ann yang berusia 65 tahun berasal dari Hartlepool, mengatakan "Babon itu bukan terlihat indah di saat hewan itu dalam keadaan terbaik," dilansir dari The Sun. "Kami cukup ketakutan saat pertama kali melihat babon itu," lanjutnya. Sayangnya, hingga saat ini masih belum diketahui apa yang menyebabkan babon itu mengalami kebotakan, namun monyet dan kera kadang-kadang kehilangan rambut mereka dalam kasus yang jarang seperti alopecia, sama pada manusia.
Sumber
Galery Berita Unik Dan Menarik
Galery Berita unik dan Menarik Updated at: 2/04/2013 01:20:00 PM

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Xpresikan Komentar sobat disini sesuka hati, sesuai dengan Tuntunan Demokrasi dan tanpa menyakiti siapapun yang tak layak disakiti !!!
No Spam
No Life Link
No Sara
No Teror